Cara Meredakan Sakit Gigi di Rumah. Hampir semua orang pasti pernah merasakan sakit gigi. Sakit gigi dapat mempengaruhi segala aktivitas yang dilakukan sehari-hari. Makan tidak nyaman, minum dingin tidak nyaman, bahkan ketika tidur pun rasa sakit pada gigi bisa dirasakan sehingga Sobat Joy menjadi sulit untuk memejamkan mata. Sakit gigi dapat disebabkan oleh banyak faktor, […]
Kategori: Artikel
Tahukah Sobat Joy Dental, gigi merupakan salah satu organ penting dalam tubuh manusia loh. Apakah Sobat Joy pernah mengalami nyeri gigi atau gusi bengkak.? Hal ini biasanya disebabkan karena adanya jutaan bakteri yang ada di mulut. Oleh sebab itu, Sobat Joy perlu melakukan perawatan dan memperhatikan kebiasaan sehari-hari untuk mendapatkan gigi yang sehat. Bahkan, jika […]
Kali ini kita akan bahas 5 Tanda Gigi Patah dan Cara Mengobatinya. Tahukah Sobat Joy, gigi merupakan jaringan yang paling keras pada tubuh kita. Gigi terdiri dari 3 lapisan, yaitu lapisan terluar gigi berwarna putih dan keras yang disebut enamel. lapisan dentin yang lebih halus dan berwarna kekuningan, dan lapisan paling dalam disebut dengan jaringan […]
“Sudah rajin sikat gigi, tapi kenapa gigi saya bisa berlubang ya, dok?” Bagaimana Sih Tahapan Gigi Berlubang itu? Sobat Joy, gigi berlubang adalah masalah gigi yang paling sering dialami banyak orang. Hal ini terjadi karena adanya kerusakan permanen di permukaan gigi yang mengakibatkan pembusukan atau karies gigi yang disebabkan oleh berbagai faktor. Faktor-faktor yang menyebabkan […]
“Dok, kenapa ya setiap kali saya sakit gigi, kepala juga ikut nyut – nyutan atau sakit gigi sampai kepala?”. Apakah Sobat Joy Dental juga merasakan hal yang sama ketika mengalami sakit gigi.? Pada saat mengalami sakit gigi biasanya terasa hingga kepala. Sakit gigi saja sudah pasti sangat mengganggu kegiatan sehari – hari. Apalagi jika rasa […]
Adakah diantara Sobat Joy yang saat ini sedang menggunakan behel gigi? Jika iya, Sobat Joy pasti pernah mengalami kondisi yang namanya bracket behel sering lepas. Biasanya bracket behel sering lepas ini sering terjadi ketika bracket behel tersebut menempel pada mahkota jaket gigi atau restorasi gigi. Penyebab paling umum yang sering terjadi adalah kebiasaan pasien yang […]
Menyikat gigi merupakan salah satu rutinitas penting yang selalu dilakukan untuk membersihkan gigi dan mulut dari sisa-sisa makanan. Fungsi pasta gigi yang digunakan pada saat menggosok gigi adalah untuk membantu menghilangkan plak, memoles permukaan gigi, memperkuat gigi, menghilangkan atau mengurangi bau mulut, memberikan rasa segar pada mulut serta memelihara kesehatan gusi. (Sukanto, 2015, Jurnal Unej […]
“Dok, bolehkah membersihkan sisa-sisa makanan yang terselip di sela-sela gigi menggunakan tusuk gigi?” Nah, perlu Sobat Joy ketahui bahwa hampir semua orang memiliki kebiasaan membersihkan sela-sela gigi dari sisa makanan menggunakan tusuk gigi. Lalu, apakah aman menggunakan tusuk gigi? Tusuk gigi adalah sebatang kayu atau plastik yang digunakan untuk menyingkirkan sisa-sisa makanan dari gigi, biasanya […]
Tubuh manusia sekitar 60% lebih terdiri dari air. Oleh karena itu, mengkonsumsi atau minum air putih sangat penting untuk menghindarkan tubuh dari dehidrasi. Selain itu, apakah sobat Joy sudah tahu jika tubuh kita kekurangan air putih dapat membuat bau mulut dan dapat mempengaruhi kesehatan gigi dan mulut? Ketika makan atau minum yang manis, bakteri alami […]
Efek samping antibiotik. Obat-obatan adalah suatu bahan yang dikonsumsi untuk menyembuhkan suatu penyakit atau infeksi pada tubuh, namun seringkali menimbulkan efek samping. Salah satu jenis obat-obatan adalah Antibiotik. Antibiotik bekerja dengan mematikan atau menekan pertumbuhan bakteri di dalam tubuh. Obat ini sering dijumpai karena dapat dikonsumsi mulai dari anak hingga dewasa sesuai dosisnya. Mengutip Jurnal […]